Topik: Mobil Volkswagen
VW Kembangkan SUV Berbasis Amarok Tantang Toyota Land Cruiser
RAJAMOBIL.COM, Sydney - skandal emisi mesin diesel memang belum menggoyahkan reputasi Volkswagen di pentas otomotif dunia. Raksasa otomotif Eropa ini bahkan tengah menyiapkan SUV...
VW Polo Anyar Bakal Lebih Nyaman dan Kaya Fitur Canggih
RAJAMOBIL.COM, London - Kemungkinan dijual pada semester kedua 2017, Polo generasi baru digadang-gadang bakal punya interior keren, lebih nyaman dan seabrek fitur terkini.
Para insinyur...
Wah…VW Bakal ‘Kubur’ 40 Model Kendaraan
RAJAMOBIL.COM, Wolfsburg - Manajemen Volkswagen memutuskan untuk mengubur 40 dari sekitar 340 model yang dimiliki sekarang.
Raksasa otomotif Jerman ini sekarang memiliki sejumlah merrk, seperti...
Volkswagen Indonesia Tantang Kaum Muda Modif Polo
RAJAMOBIL.COM, Jakarta - PT Garuda Mataram Motor (GMM) selaku agen pemegang merek mobil Volkswagen (VW) di Indonesia mengajak kaum muda untuk mengikuti kompetisi modifikasi...
Volkswagen Bakal Punya Bos Baru Lebih Cepat
RAJAMOBIL.COM, Berlin - Mantan eksekutif BMWHerbert Diess kabarnya bakal menjadi bos VW lebih cepat. Informasi sebelumnya ia akan memimpinVolkswagen pada Oktober 2015.
Namun kini kabar terbaru...
VW Lelang Mobil Listrik Pertama di Amerika Serikat
RAJAMOBIL.COM, Detroit - Volkswagen (VW) akan melelang seri pertama dari e-Golf di Amerika Serikat. VW akan bekerja sama dengan Global Green untuk melelang mobil...
Puluhan Ribu Mobil VW Kembali Ditarik
Penarikan untuk perbaikan (recall) kembali melanda Volkswagen (VW). Produsen mobil asal Jerman itu menyatakan menarik kembali 26.452 unit mobil dari berbagai model.
Seperti dilansir Inautonews,...