Apa Saja Jenis-Jenis Kaca Film Mobil Untuk Menghalangi Sinar UV

Apa Saja Jenis-Jenis Kaca Film Mobil Untuk Menghalangi Sinar UV

RAJAMOBIL.COM, Desain mobil juga menjadi pertimbangan untuk membeli sebuah mobil baru. Mobil yang baru pun terkadang masih harus dimodifikasi agar sesuai dengan selera. Bagian mobil yang bisa dibilang penting adalah kaca film. Banyak jenis-jenis kaca film mobil yang bisa digunakan untuk melindungi penumpang dari cahaya ultraviolet.

Seperti yang diketahui bahwa kaca film pada mobil bermanfaat untuk melindungi dari sinar UV. Hal ini akan membuat pengemudi lebih nyaman dan tidak akan terpapar sinar UV. Hampir semua mobil juga memiliki kaca film karena manfaatnya dan juga beberapa kelebihannya.

Jenis-jenis Kaca Film Mobil yang Perlu Diketahui

Seperti yang diketahui sebelumnya bahwa kaca film terdiri dari beberapa jenis. Setiap jenis juga telah memiliki merk tersendiri. Banyak jenis kaca film yang bisa digunakan oleh pengemudi mobil.

Setiap jenis juga memiliki kelebihannya masing-masing. Jenis-jenis kaca film mobil memang selalu menjadi pertimbangan para pemilik mobil. Mengingat kaca film sangat penting dan sangat bermanfaat bagi mobil terutama untuk pengemudinya.

Inilah Jenis-Jenis Kaca Film Mobil

Berikut ini beberapa jenis kaca film untuk mobil yang sudah tersedia di Indonesia.

1. UVR atau UVLR

Jenis yang pertama adalah UVR atau Ultraviolet Rejection. Kaca film dengan jenis ini memiliki kemampuan untuk menyaring sinar ultraviolet. Sehingga sinar tersebut tidak akan masuk ke dalam kabin dan membuat kabin menjadi panas.

2. VLT

Dari jenis-jenis kaca film mobil yang ada, VLT memiliki kemampuan untuk meneruskan cahaya yang masuk ke dalam kabin. Artinya adalah para pengemudi dimungkinkan untuk melihat keadaan luar melalui jendela mobil.

3. TSER

Kaca film yang satu ini memiliki kemampuan untuk mengukur total energi matahari. Maksudnya adalah kaca film ini akan mengukur seberapa besar energi matahari yang bisa ditapis.

4. IRR

Kaca film yang selanjutnya adalah IRR. Jenis kaca film ini memiliki kemampuan untuk menapis sinar matahari. Lebih tepatnya adalah menapis sinar inframerah yang akan masuk ke dalam kabin. Sehingga kabin akan lebih sejuk karena sinar inframerah bisa dicegah.

Jenis-jenis kaca film mobil diatas bisa menjadi rekomendasi untuk anda yang akan menggunakan kaca film. Anda bisa memilih kaca film sesuai dengan fungsi mobil dan fungsi kaca film.

BAGAIMANA MENURUT ANDA ?